Jamin Kemudahan Perizinan, Nanang Ajak Pengusaha Berinvestasi di Lampung Selatan

22 Februari 2023 Author: Dpupr-ls 54x dibaca

Berikut ini adalah berita terkait Jamin Kemudahan Perizinan, Nanang Ajak Pengusaha Berinvestasi di Lampung Selatan

DISKOMINFO LAMSEL, Kalianda – Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto mengatakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan menjamin kemudahan perizinan bagi pengusaha yang akan berinvestasi di Bumi Khagom Mufakat.